kelebihan dan kekurangan 4G yang memang anda dapatkan jika menggunakan layanan 4G?

Kelebihan Dan Kekurangan 4G LTE pada Smartfren Kelebihan dan kekurangan 4G - Smartfren sudah resmi meluncurkan dari layanan jaringan 4G LT...

Loading...
A+ A-


Kelebihan Dan Kekurangan 4G LTE pada Smartfren

Kelebihan dan kekurangan 4G - Smartfren sudah resmi meluncurkan dari layanan jaringan 4G LTE Advance pada tanggal 19 Agustus lalu. Walaupun begitu, kesiapan jaringan belum  maksimal yaitu belum mencapai 100%. Untuk itu, smartfren perlu mengadakan suatu uji kecepatan pada koneksi dengan cara mengajak beberapa media dan juga blogger.
Smartfren sudah melakukan pengujian yang dilakukan di 3 kota diantaranya Yogyakarta, Semarang dan Solo yaitu dimulai pada tanggal 25 sampai 28 Agustus silam. Sebelumnya pada bulan Juli mereka ternyata juga melakukan kegiatan tersebut di kota Malang dan juga Surabaya.
Kelebihan Dan Kekurangan 4G LTE
Jika anda memang ingin melakukan pengujian sendiri dan juga ingin mendapatkan hasil maksimal, maka anda perlu melakukan beberapa pengaturan sebagai berikut:
Masuk pada menu pengaturan yang ada di ponsel Andromax anda, kemudian ketik pada cellular Networks Di pengaturan standar, yang semula koneksi anda LTE Hybrid kemudian silahkan diubah dengan LTE Only. Jika bukan, maka anda akan mendapatkan koneksi dari Evdo, jadi hasil pengukurannya tidak akan menjadi akurat.
Untuk bisa membandingkan performa maksimal Smartfren daripada operator yang lainnya maka anda dapat menggunakan sebuah aplikasi seperti Open Signal. Dari data Open Signal itulah diperoleh adanya layanan LTE Smartfren yang ada di Semarang akan jauh lebih baik daripada operator lainnya.
Nah, apa saja kelebihan dan kekurangan 4G yang memang anda dapatkan jika menggunakan layanan 4G?  memang pasti akan ada kelebihan dan kekurangan 4G yang anda dapatkan, apa saja kelebihan dan kekurangan 4G? mari kita simak bersama kelebihan dan kekurangan 4G :

   Kelebihan
Secara spesifik, pada jaringan 4G memang menyediakan sebuah layanan yang super duper cepat dan memiliki kualitas yang tinggi yaitu kecepatan transfer data yang sangatlah tinggi. Bisa memberikan kualitas penerimaan yang jauh lebih baik lagi, pertukaran informasi yang sangat cepat dan juga aliran transfer yang akan lebih stabil. Memiliki kecepatan download mencapai 300 Mbps dan juga upload mencapai 75 Mbps.

  Kekurangan
Masalah biaya dari infrastruktur yang jauh lebih mahal serta diwajibkan adanya pembaharuan dari peralatan yang sebelumnya menjadi peralatan yang baru. Layanan 4G ternyata juga membutuhkan antena tambahan sebagai pemancar pangkalan jaringan guna transmisi data.

Itulah tadi seputar informasi mengenai layanan 4G LTE serta beberapa kelebihandan kekurangan 4G yang ada di dalam layanan tersebut.

Related

TEKNOLOGI 549448169618008830

Post a Comment

Hot in week

Comments

Test iklan

item