Cara Mudah Mengenali Perbedaan Jalak Suren Jantan Dan Betina Untuk BIBITAN

Loading...
A+ A-
Cara Mudah Mengenali Perbedaan Jalak Suren Jantan Dan Betina Untuk BIBITAN - Bagi Anda yang ingin beternak jalak Suren maka berikut ini beberapa hal penting untuk mencari dan memilih bibitan untuk beternak jalak suren. Hal yang terpenting untuk memilih bibit jalak suren yang bagus yang perlu Anda cermati adalah ketika Anda merawat jalak suren seperti:

Perhatikan Perawatan Untuk Beternak Jalak Suren

  • Perhatikan kebersihan pada kandang yang mesti teratur terjaga kebersihannya dan selalu terkontrol dengan baik disaat pagi dan petang
  • Perlunya mengganti voer setiap hari pada wadah setiap 3hari sekali
  • Mengganti air yang baru setiap hari
  • Memberikan asupan makanan seperti suplemen berupa buah-buahan segar dan juga jenis serangga yang berganti - ganti
  • Jangan lupa untuk memandikan

 Cara Mudah Mengenali Perbedaan Jalak Suren Jantan Dan Betina Untuk BIBITAN

Ciri-ciri Jalak Suren Jantan

  1. Bertubuh relatif lebih besar dan gagah
  2. Bentukan tubuh yang lonjong dan panjang
  3. Bentukan kepala lebih besar dan membulat
  4. Paruh kokoh dan panjang
  5. Pada bagian kepala, punggung dan pada dada memiliki bulu berwarna hitam yang menggilap
  6. Kulit pada bagian atas mata berwarna lebih terlihat cerah dan jelas
  7. Pada bagian ekor jalak jantan lebih relatih panjang dan juga menyatu
  8. Pada bagia tubuh bawahnya berbulu yang terlihat jelas dan bersih berwarna putih
  9. Jari pada kaki jalak suren jantan terlihat kokoh dan panjang
  10. Pada jalak suren jantan memiliku jambul yang mengembang dan lebih terlihat panjang juga melebar
Cara Mudah Mengenali Perbedaan Jalak Suren Jantan Dan Betina Untuk BIBITAN

 Ciri-ciri Jalak Suren Betina

  1. Ukuran tubuh jalak suren betina relatif kecil 
  2. Tubuhnya yang membentuk bulatan dan juga cenderung pendek
  3. Pada bagian kepala terlihat ramping
  4. Jalak suren betina memiliki paruh yang pendek
  5. Bulu pada tubuh bagian bawahnya terlihat kusam dan berwarna putih
  6. Bulu pada ekor jalak betina yang cenderung pendek dan halus
  7. Jambul yang dimiliki burung jalak suren betina lebih pendek dan juga tidak melebar

Itulah  Cara Mudah Mengenali Perbedaan Jalak Suren Jantan Dan Betina Untuk BIBITAN semoga dalam artikel ini dapat bermanfaat bagi anda untuk menggabungkan teknik beternak yang baik. semoga sukses

Related

ANIMAL 5877773322334708936

Post a Comment

Hot in week

Comments

Tag cloud

item